Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Bagik Papan, Pringgabaya, Lombok Timur

bagikpapan
Photo Kades Bagik Papan bersama para jajaran saat pelantikan Pekasih Lisung Balas III
Bagik Papan
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Barat
KabupatenLombok Timur
KecamatanPringgabaya
Kode pos
83654
Kode Kemendagri52.03.08.2001 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk9.209 jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
Peta
Peta
Peta
Koordinat:


Bagik Papan adalah salah satu desa yang terletak di Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur, Provinsi Nusa Tenggara Barat, Indonesia. Desa ini memiliki kodepos 83654.

Bagikpapan merupakan sebuah desa yang berada di pulau Lombok, tepatnya di kecamatan Pringgabaya kabupaten Lombok Timur. Desa ini memiliki lima dusun. Berdasarkan data dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (DUKCAPIL) Lombok Timur Februari 2021, jumlah penduduk desa Bagikpapan sebanyak 3.834 jiwa.

Menurut sejarahnya, desa Bagikpapan telah ada sejak tahun 1872 dibentuk oleh tokoh-tokoh desa pada masa itu dengan pemimpin pertama bernama Haji Abdul Rasyid. Dari segi bahasa Bagikpapan terdiri dari kata “Bagek” yang berarti asam dan “Papan” sebuah perubahan kata dari rengkapan (alat yang digunakan untuk memotong padi pada zaman dahulu). Sehingga bagikpapan memiliki arti buah asam yang memiliki bentuk seperti rengkapan.

Adapun tokoh atau pejabat kades dari masa terbentuknya desa sampai sekarang adalah sebagai ber iniikut:

  1. Haji Abdul Rasyid
  2. Haji Sjamsuddin
  3. Bapak Sahlan
  4. Haji Musatapa
  5. Amaq Badar
  6. Bapak Muliaseh
  7. Guru Amsiah
  8. Bapak Jenah
  9. Haji Rumaksi (Wakil Bupati Lombok Timur)
  10. Ahmad Rasyid Ridho
  11. H. Maidy, SH sumber: WEBSITE DESA BAGIKPAPAN

Desa Bagikpapan tergolong desa maju berdasarkan status IDM tahun 2022. Tidak heran jika Wakil Bupati Lombok Timur periode 2018 – 2023 dijabat oleh tokoh dari desa Bagikpapan yang pernah menjabat sebagai kades desa ini selama dua periode.

Dengan bentang alam datar dan landai menjadikan desa ini salah satu wilayah yang sangat cocok untuk dijadikan lahan pertanian. Ini terlihat dengan hampir 50% warganya bermata pencaharian sebagai petani dengan hasil utama padi, jagung dan palawija. Untuk menunjang kegiatan pertanian, para tokoh desa pada masanya membuat saluran irigasi yang dikenal dengan nama “Semba Kedok”. Saluran irigasi ini bisa mengairi seluruh sawah warga bahkan sampai ke lahan pertanian desa tetangganya di sebelah timur yaitu desa Apitaik.

Desa Bagik Papan memiliki beberapa dusun diantaranya:

  • Dusun Bagikpapan Daya
  • Dusun Bagikpapan Lauq
  • Dusun Bampak
  • Dusun Tontong Suit
  • Dusun Dasan Imba

Adapun untuk batas wilayah, desa Bagik Papan memiliki batasan administrasi dengan beberapa desa dan dusun yaitu:

  • Sebelah Utara, berbatasan dengan desa Tejong dan desa Senang
  • Sebelah Selatan, berbatasan dengan dusun Tanaq bisa dan desa Telagawaru
  • Sebelah Timur, berbatasan dengan desa Apitaik
  • Sebelah Barat, berbatasan dengan desa Wanasaba.

Untuk lebih detailnya bisa dilihat pada link peta wilayah di bawah ini!

Klik Untuk Melihat Peta desa Bagik Papan Gambar Peta desa Bagik Papan

Di desa ini terdapat hasil pertanian utamanya seperti padi sawah, palawija dan umbi-umbian.

Desa Bagik Papan Tergolong dalam desa yang sedang berkembang itu terlihat dari jumlah penduduknya yang sudah banyak menamatkan pendidikan sarjana.

Lembaga Pendidikan Yang Ada di Desa Bagik Papan:

  1. Taman Kanak- Kanak / RA:
    • Taman Kanak - Kanak (TK) Desa Bagik Papan
    • Paud Jannatul Firdaus (Dusun Bagik Papan)
    • Paud Jannatul Hazni ( Dusun Tontong Suit)
    • PAUD Ponpes Baiturrahman (Dusun Dasan Imba)
    • PAUD Ponpes Tahfizul Akhlak (Dusun Bampak)

2. Sekolah Dasar (SD) / Madrasah Ibtida'iyah (MI)

    • SDN 1 Bagik Papan (Dusun Bagik Papan Daya)
    • SDN 2 BagikPapan (Dusun Bagikpapan Lauq)
    • SDN 3 Bagik Papan (Dusun Bampak)
    • MI Al-Chalil (Dusun Bagik Papan Daya)
    • MI Ponpes Baiturrahman (Dusun Dasan Imba)
    • MI Ponpes Tahfizul Akhlak (Dusun Bampak)
    • MI Ponpes Al-Chalil (Dusun Tontong Suit)

3. Sekolah Menengah Pertama(SMP)/ Madrasah Tsanawiyah (MTs)

  • MTs Al-Chalil (Dusun Bagik Papan)
  • MTs Ponpes Baiturrahman (Dusun Dasan Imba)
  • MTs Ponpes Tahfizul Akhlak (Dusun Bampak)
  • MTs Ponpes Al-Chalil (Dusun Tontong Suit)

4. Sekolah Menengah Kejuruan / Madrasah Aliyah (MA)

Rapat pemdes bersama perangkat desa dan kecamatan Pringgabaya

Pranala luar

Read other articles:

Peace dollarUnited StatesNilai1.00 United States dollarMassa26.73 g (412.5 gr)Diameter38.1 mm (1.5 in)TepireededKomposisi .900 silver .100 copper Perak0.77344 ons troyTahun pencetakan1921–1928; 1934–1935Tanda cetakD, S. Located above tip of eagle's wings on reverse. Philadelphia Mint specimens lack mint mark.Depan DesainLibertyDesainerAnthony de FrancisciTanggal desain1921Belakang DesainA perched bald eagleDesainerAnthony de FrancisciTanggal desain1921 Peace dol…

James DurbinInformasi latar belakangLahir6 Januari 1989 (umur 35)GenreHeavy metal, hard rock, glam metalPekerjaanPenyanyiInstrumenVokal, gitarTahun aktif2011–sekarang James Durbin (lahir 6 Januari 1989) adalah penyanyi Heavy metal dan pemain gitar yang berasal dari Santa Cruz, California, Amerika Serikat.[1] Biografi Durbin lahir tahun 1989 dari pasangan Judy Settle-Durbin dan Willy Durbin. Ayahnya adalah seorang musisi, wafat akibat overdosis narkoba saat Durbin berumur 9 tahun. …

Cari artikel bahasa  Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)  Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka Halaman bahasa acak Bahasa Hakka Taiwan toiˇ vanˇ hagˋ gaˊ ngiˊ / toiˇ vanˇ hagˋ faThòi-vàn Hak-kâ-ngî / Thòi-vàn Hak-fa PengucapanSixian: [tʰoi˩ van˩ hak̚˨ fa˥]Hailu: [tʰoi˥ van˥ hak̚˨ fa˩]Dapu: [tʰoi˧ van˩˩˧ kʰak̚˨˩ fa˥˧]Raoping: [tʰoi˧ van˥ kʰak̚˥ fa˨˦]Zhao'an: [tʰai˧ ban˥˧ kʰa˥ su˥]Ditu…

Untuk Kapal Straits Steamship Co, lihat SS Katong. KatongKatongInggrisKatongTionghoa加东– PinyinJiādōngMelayuKatongTamilகடோங் Katong adalah daerah perumahan di bagian timur Singapura dekat pinggir laut. Acara TV mengenai Katong Katong Miss Oh, sebuah sitkom yang mengudara di MediaCorp Channel 8 pada tahun 2002. Referensi Portal Singapura Victor R Savage, Brenda S A Yeoh (2003), Toponymics - A Study of Singapore Street Names, Eastern Universities Press, ISBN 981-210-205-1…

Airborne Command & Control Squadron 124VAW-124 InsigniaActive1 September 1967 - presentCountryUnited States of AmericaBranch United States NavyTypeAirborne Early WarningPart ofCarrier Air Wing 8Garrison/HQNaval Station NorfolkNickname(s)Bullseye HummersBear AcesAircraftE-2D HawkeyeEngagementsVietnam WarOperation Desert ShieldOperation Desert StormOperation Deny FlightOperation Deliberate ForceOperation Southern WatchOperation Iraqi FreedomOperation Enduring FreedomOperation New DawnOper…

Penyuntingan Artikel oleh pengguna baru atau anonim untuk saat ini tidak diizinkan.Lihat kebijakan pelindungan dan log pelindungan untuk informasi selengkapnya. Jika Anda tidak dapat menyunting Artikel ini dan Anda ingin melakukannya, Anda dapat memohon permintaan penyuntingan, diskusikan perubahan yang ingin dilakukan di halaman pembicaraan, memohon untuk melepaskan pelindungan, masuk, atau buatlah sebuah akun.Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan. Mohon ban…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: DirecTV – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR DIRECTV, LLCLogo since August 2, 2021SebelumnyaThe DirecTV Group, Inc. (2004–2015)JenisJoint ventureKode emitenNASDAQ: DTVIndustriMultichannel v…

1988 North Carolina lieutenant gubernatorial election ← 1984 November 8, 1988 1992 →   Nominee Jim Gardner Tony Rand Party Republican Democratic Popular vote 1,072,002 1,044,917 Percentage 50.64% 49.36% Lieutenant Governor before election Robert B. Jordan Democratic Elected Lieutenant Governor Jim Gardner Republican Elections in North Carolina Federal government U.S. President 1792 1796 1800 1804 1808 1812 1816 1820 1824 1828 1832 1836 1840 1844 1848 1852 1856 186…

Laura DernLahirLaura Elizabeth Dern10 Februari 1967 (umur 57)Los Angeles, California, Amerika SerikatSuami/istriBen Harper (2005 - 2013)AnakEllery Walker Harper (2001)Jaya Harper (2004)Orang tuaBruce DernDiane Ladd Laura Elizabeth Dern (lahir 10 Februari 1967) adalah aktris Amerika Serikat yang pernah dinominasikan sebagai Aktris Terbaik Academy Award untuk film Rambling Rose. Film-film lain yang dibintanginya, Jurassic Park, Jurassic Park III, Blue Velvet film karya David Lynch, A Perfect …

Oliver Hazard Perry-class guided missile frigate (1986–2015) For other ships with the same name, see USS Samuel B. Roberts. USS Samuel B. Roberts (FFG-58), navigates in the Caribbean Sea during an exercise, 9 April 2007. History United States NameSamuel B. Roberts NamesakeCoxswain Samuel B. Roberts Awarded22 March 1982 BuilderBath Iron Works, Bath, Maine Laid down21 May 1984 Launched8 December 1984 Sponsored byMrs. Jack Yusen Commissioned12 April 1986 Decommissioned22 May 2015 HomeportMayport,…

Disused railway station in Castle Eden, County Durham Castle EdenThe site of the station in 2020General informationLocationCastle Eden, County DurhamEnglandCoordinates54°43′51″N 1°20′41″W / 54.7307°N 1.3447°W / 54.7307; -1.3447Grid referenceNZ423375Platforms2Other informationStatusDisusedHistoryOriginal companyHartlepool Dock and RailwayPre-groupingNorth Eastern RailwayPost-groupingLNER British Railways (North Eastern)Key dates27 July 1839 (1839…

Questa voce sull'argomento centri abitati dell'Amazonas (Brasile) è solo un abbozzo. Contribuisci a migliorarla secondo le convenzioni di Wikipedia. Itacoatiaracomune Itacoatiara – Veduta LocalizzazioneStato Brasile Stato federato Amazonas MesoregioneCentro Amazonense MicroregioneItacoatiara AmministrazioneSindacoMamoud Amed Filho TerritorioCoordinate3°08′31″S 58°26′33″W / 3.141944°S 58.4425°W-3.141944; -58.4425 (Itacoatiara)Coordinate: 3°08′31…

Material derived from forestry A forest product is any material derived from forestry for direct consumption or commercial use, such as lumber, paper, or fodder for livestock. Wood, by far the dominant product of forests, is used for many purposes, such as wood fuel (e.g. in form of firewood or charcoal) or the finished structural materials used for the construction of buildings, or as a raw material, in the form of wood pulp, that is used in the production of paper. All other non-wood products …

Pour les articles homonymes, voir Colonna. Alexandre Walewski Portrait du comte Walewski vers 1855.Titres Président du Corps législatif 29 août 1865 – 29 mars 1867(1 an et 7 mois) Données clés Prédécesseur Charles de Morny Successeur Eugène Schneider Ministre d'État 23 novembre 1860 – 23 juin 1863(2 ans et 7 mois) Données clés Prédécesseur Achille Fould Successeur Adolphe Billault Ministre des Affaires étrangères 7 mai 1855 – 4 janvier 1860(4 ans, 7&…

Palestinian family in Jerusalem Closing ceremony of Holy Sepulchre church The Nussaiba Clan, commonly spelt in English as Nuseibeh (Arabic: عائلة نسيبة; also spelt Nusaibah and Nusseibeh) is the oldest Muslim dynasty in Jerusalem.[1] The Nussaiba family has a long history and tight bonds with the Holy Land, and the Christian people of the Levant, since the days their first forefathers conquered Jerusalem in the 7th century. According to tradition, the Nusseibeh family took its …

Church in EnglandSt Mary's Church, Bury St. EdmundsSt Mary's Bury St Edmunds52°14′33″N 0°43′02″E / 52.2424°N 0.7172°E / 52.2424; 0.7172CountryEnglandDenominationChurch of EnglandWebsitewww.wearechurch.netHistoryFounded11th CenturyDedicationAssumption of the Blessed Virgin MaryArchitectureStyleDecoratedYears built1424–1446SpecificationsLength213ftNave width68ftBells8Tenor bell weight27cwt [1]AdministrationProvinceCanterburyDioceseDiocese of St Edmunds…

Zsolt Semjén Wakil Perdana Menteri HungariaPetahanaMulai menjabat 1 Juni 2010Perdana MenteriViktor OrbánAnggota Majelis NasionalPetahanaMulai menjabat 15 Mei 2002Masa jabatan28 Juni 1994 – 17 Juni 1998 Informasi pribadiLahir08 Agustus 1962 (umur 61)Budapest, HungariaPartai politikKDNPAnakEmese Borbála Botond Benedek Álmos ÁgostonProfesiPolitikusSunting kotak info • L • B Zsolt Semjén (pelafalan Hungaria: [ˈʃɛmjeːn ʒɔlt], lahir 8 Agustus 1962) ada…

Ísafjörðurlocalità Ísafjörður – Veduta LocalizzazioneStato Islanda RegioneVestfirðir ConteaNorður-Ísafjarðarsýsla ComuneÍsafjarðarbær TerritorioCoordinate66°05′N 23°09′W / 66.083333°N 23.15°W66.083333; -23.15 (Ísafjörður)Coordinate: 66°05′N 23°09′W / 66.083333°N 23.15°W66.083333; -23.15 (Ísafjörður) Altitudine0 m s.l.m. Superficie23,42 km² Abitanti2 736 (2020) Densità116,82 ab./km² Altre infor…

この項目には、一部のコンピュータや閲覧ソフトで表示できない文字が含まれています(詳細)。 数字の大字(だいじ)は、漢数字の一種。通常用いる単純な字形の漢数字(小字)の代わりに同じ音の別の漢字を用いるものである。 概要 壱万円日本銀行券(「壱」が大字) 弐千円日本銀行券(「弐」が大字) 漢数字には「一」「二」「三」と続く小字と、「壱」「弐」…

Defunct American vehicle brand from General Motors VikingProduct typeAutomobileProduced byOldsmobile (General Motors)[1]Lansing Car Assembly; Lansing, Michigan[1]CountryU.S.Introduced1929Discontinued1931; 93 years ago (1931)MarketsU.S. Viking was a brand of automobiles manufactured by General Motors as a supplement to Oldsmobile division for model years 1929 to 1931 and used the GM B platform. It was shared with the Oakland Model 301 for 1930 and 1931.[…

Kembali kehalaman sebelumnya