Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Napoleon Bonaparte (polisi)

Napoleon Bonaparte
Kepala Divisi Hubungan Internasional Polri
Masa jabatan
3 Februari 2020 – 17 Juli 2020
KapolriIdham Azis
Informasi pribadi
Lahir26 November 1965 (umur 59)
Baturaja, Sumatera Selatan, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Anak
  • Saravine Naitingale
  • Iptu Jevo Batara, S.Tr.K.
  • Sabinadevi
  • Leonid Vito
Orang tua
  • Muhammad Seri (ayah)
AlmamaterAkademi Kepolisian (1988)
Nama lainNapo Batara
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Negara Republik Indonesia
Masa dinas1988—2023
Pangkat Inspektur Jenderal Polisi
NRP65110480
SatuanReserse
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Irjen. Pol. (Purn.)[1] Drs. H. Napoleon Bonaparte, M.Si. (lahir 26 November 1965) atau lebih dikenal dengan nama Batara, adalah seorang purnawirawan Polri yang jabatan terakhirnya adalah Analis Kebijakan Utama Itwasum Polri.

Bonaparte, merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) tahun 1988 dan berpengalaman dalam bidang reserse. Selain itu juga beliau merupakan putra daerah Sumatera Selatan yang berasal dari Batu Panceh, Tebing Tinggi, Empat Lawang.

Riwayat Jabatan

Berikut adalah riwayat jabatan Napoleon Bonaparte di Kepolisian:[2][3]

  • Kapolres Ogan Komering Ulu Polda Sumsel (2006)
  • Wadirreskrim Polda Sumsel (2008)
  • Dirreskrim Polda DIY (2009)
  • Kasubdit III Dittipidum Bareskrim Polri[4] (2011)
  • Kabagbinlat Korwas PPNS Bareskrim Polri (2012)
  • Kabag Bindik Dit Akademik Akpol (2015)
  • Kabag Konvinter Set NCB Interpol Indonesia Divhubinter Polri (2016)
  • Ses NCB Interpol Indonesia Divhubinter Polri (2017)
  • Kepala Divisi Hubungan Internasional Polri (2020)
  • Analis Kebijakan Utama Itwasum Polri (2020)

Kasus

Kasus Djoko Tjandra

Saat ini, Napoleon Bonaparte merupakan tahanan kasus suap dari seorang terpidana korupsi Djoko Tjandra. Napoleon Bonaparte terlibat dalam skandal pelarian buron kasus Bank Bali, Djoko Tjandra yang bisa keluar masuk Indonesia. Sementara itu, Djoko Tjandra telah menjadi buronan sejak tahun 2009. Sebagai pejabat kepala Divisi Hubungan International Polri, Bonaparte memiliki peran dalam menghilangkan nama Djoko Tjandra dari red notice—sebuah pemberitahuan yang digunakan oleh Interpol untuk mengidentifikasi seorang buronan internasional—, atau DPO.[2] Napoleon terbukti menerima suap sebanyak $350.000 Amerika Serikat (RP 5,137 miliar) dan $200.000 Singapura (Rp 2,1 miliar).[5]

Kasus ini pertama kali mencuat, ketika Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) menyatakan bahwa ada aparat yang terlibat dalam mengeluarkan surat jalan Djoko Tjandra. Keterlibatan Bonaparte dalam hilangnya nama Djoko Tjandra dari daftar red notice Interpol, dibenarkan oleh Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri, Brigjen Awi Setiyono. Dan tindakan tersebut merupakan pelanggaran kode etik.[2]

Kronologi

Dalam persidangan Bonaparte, Jaksa menyatakan bahwa Tjandra mengenal Bonaparte melalui teman-temannya, yakni Tommy Sumardi dan Prasetijo Utomo. Tommy Sumardi adalah seorang pengusaha kerabat dekat Djoko Tjandra,[6] dan Prasetijo Utomo seorang jendral polisi yang sedang menjabat sebagai kepala Badan Koordinasi dan Pengawasan Penyidik Pegawai Negeri Sipil Bareskrim Polri, sementara Napoleon Bonaparte menjabat sebagai kepala Divisi Hubungan Internasional Polri. Sumardi kemudian bertemu dengan Bonaparte pada 16 April 2020 di Trans-National Crime Center sambil membawa kantong kertas berwarna merah marun. Keesokan harinya, Sumardi pergi lagi ke tempat yang sama, dan kali ini dia ditemani oleh Prasetijo Utomo.[7]

Bonaparte menerima uang $200,000 Singapura pada 28 April 2020, kemudian $100,000 pada 29 April 2020, dan $150,000 pada 4 Mei 2020. Pada tanggal 4 Mei 2020, Bonaparte menginstruksikan kepada salah satu bawahannya yakni Tommy Aria Dwianto, untuk membuat surat atas nama Divisi Hubungan Internasional dengan judul "Pembaruan Data Pemberitahuan Interpol" kepada Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia. Keesokan harinya, dia membuat surat serupa ke Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, kali ini menginformasikan kementerian bahwa data telah dihapus. Bonaparte menerima lagi uang setelah mengirim surat kedua.[8]

Vonis

Napoleon Bonaparte sudah divonis empat tahun penjara dengan denda Rp 100.000.000 dan subsider enam bulan kurungan oleh Pengadilan Tindak Pidana Korupsi pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat tanggal 10 Maret 2021 Nomor 46/PID.SUS-TPK/2020/PM.JKT.PST, dan dikuatkan oleh Pengadilan Tinggi Jakarta pada putusan banding yang diajukan oleh Napoleon, dan banding ditolak.[9]

Penganiayaan Muhammad Kace

Pada 18 September 2021, Bonaparte diberitakan terlibat dan melakukan penganiayaan terhadap Muhammad Kace, seorang tersangka kasus penistaan agama yang sama-sama ditahan di rutan Bareskrim Polri. Direktur Tindak Pidana Umum, Brigadir Jenderal Andi Rian, menyatakan bahwa kasus tersebut telah diselidiki dan memeriksa para saksi atas peristiwa itu, dan akan menetakan tersangka kepada pelaku penganiayaan.[10]

Referensi

  1. ^ "Napoleon Bonaparte Masih Anggota Polri Aktif, Berpangkat Jenderal Bintang Dua". Kompas.com. 2021-09-20. Diakses tanggal 2021-09-20. 
  2. ^ a b c "Profil Napoleon Bonaparte Gegara Djoko Tjandra". www.tagar.id. Diakses tanggal 20 September 2021. 
  3. ^ Bayu Bramasta, Dandy (15 October 2020). "Ditahan akibat Kasus Djoko Tjandra, Ini Profil Irjen Napoleon Bonaparte". Kompas. Diakses tanggal 20 September 2021. 
  4. ^ "Mutasi Pamen Polri April 2011 - Bagian II". Diakses tanggal 2021-11-13. 
  5. ^ "Irjen Napoleon Tetap Divonis 4 Tahun Penjara". www.antaranews.com. 29 Juli 2021. Diakses tanggal 20 September 2021. 
  6. ^ Tri Mulyono (ed.). "Siapakah Tommy Sumardi, Orang Dekat Djoko Tjandra yang Sogok Jendral Polisi". surabaya.tribunnews.com. Diakses tanggal 21 September 2021. 
  7. ^ TRN (2 November 2020). "Two police generals indicted for accepting bribes of Rp 8.3b from Djoko Tjandra". The Jakarta Post (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 20 September 2021. 
  8. ^ "Jaksa sebut eks pejabat polisi 'minta jatah dan membagi uang suap' dari Djoko Tjandra". BBC News Indonesia. Diakses tanggal 20 September 2021. 
  9. ^ Guritno, Tatang. Bayu Galih, ed. "Napoleon Bonaparte Tetap Divonis 4 Tahun Penjara dalam Putusan Banding". nasional.kompas.com. Diakses tanggal 20 September 2021. 
  10. ^ "Diduga Aniaya Muhammad Kace, Irjen Napoleon Bonaparte Segera Diperiksa". nasional.tempo.co. Diakses tanggal 20 September 2021. [pranala nonaktif permanen]

Read other articles:

Hill pass in the Derbyshire section of the Peak District For the novel by Bram Stoker, see The Snake's Pass. For the 2017 video game, see Snake Pass (video game). Snake PassApproaching the summit from the Snake Pass InnElevation1,680 feet (510 m)Traversed byA57LocationHigh Peak Estate, Peak District, Derbyshire, EnglandRangePenninesCoordinates53°25′58″N 1°52′08″W / 53.4329°N 1.8689°W / 53.4329; -1.8689Shown within Derbyshire Snake Pass is a hill pass in t…

Untuk film bersuara Inggris, lihat For the Love of Mike (film 1932). Untuk film tahun 1960 yang juga dikenal sebagai For the Love of Mike, lihat None but the Brave (film 1960). For the Love of Mikeposter filmSutradaraFrank CapraProduserRobert KaneDitulis olehJ. Clarkson MillerLeland HaywardBerdasarkanHell's Kitchenoleh John A. MorosoPemeranBen LyonClaudette Colbert George SidneyRichard Skeets GallagherFord SterlingHugh CameronSinematograferErnest HallerPerusahaanproduksiRobert Kane ProductionsDi…

CNN and CNNMoney correspondent Cristina AlesciCristina AlesciBornQueens, New YorkNationalityAmericanEducationCraig Newmark Graduate School of Journalism at the City University of New York (MA)Pace University (BA)OccupationChief Corporate Affairs OfficerEmployersChobani(2020–2022)CNN (2014–2020)Bloomberg NewsBloomberg TelevisionNotable creditsCNN InternationalHLNBloomberg TelevisionRaw IngredientsBoard member ofCraig Newmark Graduate School of Journalism Cristina Alesci was the Chief Cor…

Struktur hirudin dengan trombin yang membentuk senyawa kompleks.[1] HirudinIdentifikasiSimbolHirudinPfamPF00713InterProIPR000429SCOP4htcSUPERFAMILY4htcStruktur protein yang tersedia:PfamstrukturPDBRCSB PDB; PDBe; PDBjPDBsumringkasan struktur Hirudin adalah peptida yang dibuat secara alami di kelenjar ludah lintah pengisap darah (seperti Hirudo medicinalis) yang memiliki sifat antikoagulan (mencegah pembekuan darah).[2] Hirudin merupakan senyawa penting bagi perilaku hematofagi li…

Islam menurut negara Afrika Aljazair Angola Benin Botswana Burkina Faso Burundi Kamerun Tanjung Verde Republik Afrika Tengah Chad Komoro Republik Demokratik Kongo Republik Kongo Djibouti Mesir Guinea Khatulistiwa Eritrea Eswatini Etiopia Gabon Gambia Ghana Guinea Guinea-Bissau Pantai Gading Kenya Lesotho Liberia Libya Madagaskar Malawi Mali Mauritania Mauritius Maroko Mozambik Namibia Niger Nigeria Rwanda Sao Tome dan Principe Senegal Seychelles Sierra Leone Somalia Somaliland Afrika Selatan Sud…

This article needs additional citations for verification. Please help improve this article by adding citations to reliable sources. Unsourced material may be challenged and removed.Find sources: Brunei FA Cup – news · newspapers · books · scholar · JSTOR (May 2010) (Learn how and when to remove this template message) Football tournamentBrunei FA CupOrganising bodyFABDFounded2002; 22 years ago (2002)RegionBruneiNumber of teams32Current ch…

Peta infrastruktur dan tata guna lahan di Komune Damas-aux-Bois.  = Kawasan perkotaan  = Lahan subur  = Padang rumput  = Lahan pertanaman campuran  = Hutan  = Vegetasi perdu  = Lahan basah  = Anak sungaiDamas-aux-Bois merupakan sebuah komune di departemen Vosges yang terletak pada sebelah timur laut Prancis. Lihat pula Komune di departemen Vosges Referensi INSEE lbsKomune di departemen Vosges Les Ableuvenettes Ahéville Aingeville Ainvelle Allarmont Ambaco…

Artikel ini bukan mengenai AdBlock (Chrome). Adblock Plus TipeMozilla extension (en), Google Chrome extension (en), pemblokiran iklan, perangkat lunak bebas dan aplikasi seluler Versi pertama2006Versi stabilDaftarSafari: 2.2.9 (31 Juli 2023)Android: 4.2.1 (29 Agustus 2023)Google Chrome, Mozilla Firefox, Microsoft Edge, Opera: 3.21.1 (29 November 2023)Safari: 2.2.9 (31 Juli 2023) GenreMozilla extension, Google Chrome ExtensionLisensiGPLKarakteristik teknisSistem operasiCross-platformPlatformMozil…

Kinkaku-ji, Kyoto, awalnya dibangun pada 1397 (zaman Muromachi) Arsitektur Jepang (日本建築code: ja is deprecated , Nihon kenchiku) secara tradisional dikhaskan dengan struktur berkayu, meninggi dari bawah, dengan atap genteng atau jerami. Pintu geser (fusuma) dipakai di bagian tembok, membolehkan ketersediaan ruang bagian dalam yang disesuaikan untuk keperluan berbeda. Orang-orang biasanya duduk jongkok atau dengan cara lainnya di atas lantai, secara tradisional; kursi dan meja tinggi tidak…

Japanese manga series and its adaptation Ippo redirects here. For the video game music composer, see Ippo Yamada. Hajime no IppoFirst tankōbon volume cover, featuring Ippo Makunouchiはじめの一歩GenreAction[1]Comedy[1]Sports[1] MangaWritten byGeorge MorikawaPublished byKodanshaEnglish publisherUS: Kodansha (digital)ImprintShōnen Magazine ComicsMagazineWeekly Shōnen MagazineDemographicShōnenOriginal runOctober 11, 1989 – presentVolumes140 (List of volu…

Swimming competition Men's 200 metre individual medley SM9at the XVI Paralympic GamesVenueTokyo Aquatics CentreDates1 September 2021Competitors14 from 12 nationsMedalists Andrei Kalina  RPC Timothy Hodge  Australia Ugo Didier  France Swimming at the2020 Summer ParalympicsMen's events50 m freestyleS3S4S5S7S9S10S11S13100 m freestyleS4S5S6S8S10S12200 m freestyleS2S3S4S5S14400 m freestyleS6S7S8S9S10S11S1350 m backstrokeS1S2S3S4S5100 m backstrokeS1S2S6S7S8S9S10S11S12S13S1450 …

Former bridge over Niagara River, collapsed in 1938 Upper Steel Arch BridgeHoneymoon BridgeFallsview BridgeThe Upper Steel Arch Bridge at Niagara FallsCoordinates43°5′13.2″N 79°4′15.6″W / 43.087000°N 79.071000°W / 43.087000; -79.071000CrossedNiagara RiverPreceded byNiagara Clifton BridgeFollowed byRainbow BridgeCharacteristicsDesignSteel Arch BridgeTotal length1,240 ft (378 m)[1]Longest span840 ft (256 m)[2]HistoryConstructi…

Stipe Pletikosa Pletikosa bersama Rostov pada 2014Informasi pribadiTanggal lahir 8 Januari 1979 (umur 45)Tempat lahir Split, RS Kroasia, RSF YugoslaviaTinggi 1,93 m (6 ft 4 in)[1]Posisi bermain Penjaga gawangInformasi klubKlub saat ini FC RostovNomor 1Karier junior1986–1996 Hajduk SplitKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)1996–2003 Hajduk Split 141 (4)2003–2007 Shakhtar Donetsk 29 (0)2005–2006 → Hajduk Split (pinjam) 21 (0)2007–2011 Spartak Moscow 63 (0)2010–2…

Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini.Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala.Tag ini diberikan pada September 2016. Yevgeni KonovalovInformasi pribadiNama lengkap Yevgeni Sergeyevich KonovalovTanggal lahir 26 September 1988 (umur 35)Tinggi 1,76 m (5 ft 9+1⁄2 in)Posisi bermain Penjaga gawangInformasi klubKlub saat ini Tidak terikatKarier seni…

New Zealand field hockey coach Shane McLeod Personal informationBorn (1968-09-04) 4 September 1968 (age 55)New ZealandTeams coachedYears Team 2008-2012 New Zealand2013-2014 Belgium women's under-212018- Belgium Shane McLeod (born 4 September 1968) is a New Zealand field hockey coach. At the 2008 and 2012 Summer Olympics he coached the New Zealand national field hockey team. He has also coached several clubs in Belgium.[1][2] At the 2016 Summer Olympics he was the head coach …

Voce principale: Nine Inch Nails. Discografia dei Nine Inch NailsI Nine Inch Nails dal vivo al Lollapalooza 2013Album in studio15 (11 + 4 remix)↙ Album dal vivo3↙ EP3↙ Singoli20↙ Video musicali24↙ La seguente è la discografia dei Nine Inch Nails, gruppo musicale industrial rock statunitense. Indice 1 Album 1.1 Studio e EP 1.2 Remix 1.3 Live 2 Singoli 3 Altro 3.1 Colonne sonore 3.2 Remix 4 Video musicali 5 Numeri Halo 6 Note Album Studio e EP Anni Titolo Massima posizione in classifica…

此條目或其章節极大或完全地依赖于某个单一的来源。 (2021年2月1日)请协助補充多方面可靠来源以改善这篇条目。致使用者:请搜索一下条目的标题(来源搜索:奈温 — 网页、新闻、书籍、学术、图像),以检查网络上是否存在该主题的更多可靠来源(判定指引) 本页面有缅文字母,操作系统及浏览器須支持特殊字母与符号才能正確显示为缅文字母,否则可能變成乱码、…

  「俄亥俄」重定向至此。关于其他用法,请见「俄亥俄 (消歧义)」。 俄亥俄州 美國联邦州State of Ohio 州旗州徽綽號:七葉果之州地图中高亮部分为俄亥俄州坐标:38°27'N-41°58'N, 80°32'W-84°49'W国家 美國加入聯邦1803年3月1日,在1953年8月7日追溯頒定(第17个加入联邦)首府哥倫布(及最大城市)政府 • 州长(英语:List of Governors of {{{Name}}}]]) • …

  「俄亥俄」重定向至此。关于其他用法,请见「俄亥俄 (消歧义)」。 俄亥俄州 美國联邦州State of Ohio 州旗州徽綽號:七葉果之州地图中高亮部分为俄亥俄州坐标:38°27'N-41°58'N, 80°32'W-84°49'W国家 美國加入聯邦1803年3月1日,在1953年8月7日追溯頒定(第17个加入联邦)首府哥倫布(及最大城市)政府 • 州长(英语:List of Governors of {{{Name}}}]]) • …

Scheveningen Data-data dasar Gemeente: Den Haag Wilayah: ... km² Penduduk: ... Kepadatan penduduk: ... jiwa per km² Alamat kantor stadsdeel: Stadsdeelkantoor ScheveningenScheveningseweg 3032584 AA Den Haag Scheveningen adalah bagian kota (stadsdeel) Den Haag, Belanda. Bagian kota ini terdiri atas perkampungan-perkampungan berikut: Belgisch Park Duinoord Duindorp Geuzen- en Statenkwartier Havenkwartier (Scheveningen) Oostduinen Scheveningen-Dorp Westbroekpark Zorgvliet Gambar Stadsdeelkantoor S…

Kembali kehalaman sebelumnya