Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Tanjung Bugis, Sambas, Sambas

Tanjung Bugis
Negara Indonesia
ProvinsiKalimantan Barat
KabupatenSambas
KecamatanSambas
Kode Kemendagri61.01.01.2003 Edit nilai pada Wikidata
Luas0,48 km2
Jumlah penduduk1.824 jiwa (2010)
Kepadatan3.804 jiwa/km2
Peta
PetaKoordinat: 1°21′32.69″N 109°18′45.40″E / 1.3590806°N 109.3126111°E / 1.3590806; 109.3126111


Tanjung Bugis merupakan salah satu desa yang terdapat di Kecamatan Sambas, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat. Desa ini memiliki luas 0,48 km2 (0,19% dari wilayah Kecamatan Sambas)[1] dan merupakan desa terkecil ke-2 di Kecamatan Sambas setelah Desa Pasar Melayu.

Pemerintahan

Saat ini, Kepala Desa Tanjung Bugis adalah Al-Umam. Menurut tingkat perkembangan desa, Desa Tanjung Bugis diklasifikasikan sebagai desa swasembada dengan tingkat LPMD II.[1]

Dusun

Desa Tanjung Bugis terdiri dari 3 dusun,[1] yaitu:

Penduduk

Berdasarkan Sensus Penduduk Indonesia 2010, Desa Tanjung Bugis merupakan desa dengan jumlah penduduk terkecil ke-5 di Kecamatan Sambas setelah Desa Jagur, Semangau, Pasar Melayu, dan Tanjung Mekar. Penduduk Desa Tanjung Bugis sebanyak 1.826 jiwa (4,06% dari total penduduk Kecamatan Sambas) dengan rincian 899 laki-laki dan 927 perempuan.[1] Kepadatan penduduk di desa ini 3.804 jiwa/km2 yang menjadikannya sebagai desa tepadat di Kecamatan Sambas.

Pendidikan

Desa Tanjung Bugis memiliki 1 Taman Kanak-Kanak (TK) dan 1 Sekolah Dasar (SD) yang keduanya berstatus swasta.[1] TK dan SD tersebut bernama sama, yaitu Tarbiyatul Islam. SD Tarbiyatul Islam memiliki 11 guru dan 170 murid. TK Tarbiyatul Islam merupakan TK Satu Atap, sehingga nama lengkapnya adalah TK Satu Atap SD Tarbiyatul Islam Sambas.

Kesehatan

Desa Tanjung Bugis hanya memiliki 3 Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) dengan 2 dokter, 1 mantri, 2 bidan, dan 2 dukun bayi.[1]

Keagamaan

Desa Tanjung Bugis hanya memiliki 4 sarana ibadah, yaitu 2 masjid dan 2 surau.[1]

Referensi

Pranala luar

Read other articles:

The Urantia BookPenulisnilai tidak diketahui NegaraAmerika Serikat BahasaInggris GenreQ5890359 Diterbitkan1955OCLC49687706Selengkapnya di Wikidata Berkas:Dr. William S. Sadler (1879-1969).jpgDr. William S. Sadler (1875-1969), orang yang pertama kali mempublikasikan Buku Urantia.[1] Urantia adalah nama sebuah buku (kitab) yang bagi para penganutnya dipercaya bukan dibuat oleh manusia. Penulisnya adalah sebuah tim gabungan terdiri dari beberapa puluh pribadi roh dan malaikat. Tim ini dipim…

Provinsi Izumi (和泉国code: ja is deprecated , izumi no kuni) atau Senshu (泉州code: ja is deprecated , senshū) adalah provinsi lama Jepang dengan wilayah yang sekarang merupakan bagian selatan prefektur Osaka, tetapi tidak termasuk kota Osaka. Ibu kota diperkirakan berada di lokasi yang sekarang berada di pinggir kota Izumi. Sakai yang merupakan kota pelabuhan besar terletak di bagian selatan Izumi dan biasanya dikuasai penguasa Istana Osaka dan provinsi Settsu. lbsProvinsi lama Jepang Ak…

Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan. Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak. Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu-waktu.Cari sumber: Halida Hatta – berita · surat kabar · buku · cendekiawan · JSTOR Halida HattaBerkas:Halida Hatta.jpgLahirHalida Nuriah Hatta25 Januari 1956 (umur 68)KebangsaanIndonesiaAlmamaterUniversitas IndonesiaUni…

KB TrepçaJulukanXehëtarët, MinatorëtLigaLiga Super Bola Basket Kosovo, Liga Bola Basket Internasional BalkanDibentuk1972; 52 tahun lalu (1972)SejarahKB Trepça(1972–sekarang)ArenaGedung Olahraga MinatoriKapasitas3,000LetakMitrovica, KosovoPresidenVullnet SefajaPelatih kepalaLubomir MinchevJuara4 Liga Super Bola Basket Kosovo[1]5 Piala Bola Basket KosovoSitus webSitus resmi Kandang Tandang KB Trepça adalah tim bola basket profesional Kosovo yang berbasis di kota Mitrovica. Ref…

Ise Fjord[1][2] (Denmark: Isefjordencode: da is deprecated ) merupakan lengan laut yang sangat bercabang ke pulau Denmark Sjælland. Dari pintu masuknya yang relatif sempit dari teluk Kattegat di Hundested dan Rørvig, cabang-cabang Ise Fjord membentang 35 km ke pedalaman dan membagi bagian utara Sjælland menjadi semenanjung Odsherred, Hornsherred, dan Nordsjælland.[3] Beberapa cabang memiliki nama sendiri, seperti Roskilde Fjord yang bergabung dengan Ise Fjord tep…

1982 home computer MAX MachineTypeConsole / home computerRelease date1982; 42 years ago (1982)Introductory priceUS$200 (equivalent to $630 in 2023)Discontinued1982Operating systemnone - optional MAX BASIC (Cartridge)CPU6510 @ 1.02 MHzMemory2 KB, 0.5 KB color RAMGraphicsVIC-II 6566 (320 x 200, 16 colors, sprites, raster interrupt)SoundSID 6581 (3x Osc, 4x Wave, Filter, ADSR, Ring)PredecessorVIC-20SuccessorCommodore 64 MAX Machine (or simply MAX), also known as Ultimax in the…

.gd

.gd البلد غرينادا  الموقع الموقع الرسمي  تعديل مصدري - تعديل   gd. هو نطاق إنترنت من صِنف مستوى النطاقات العُليا في ترميز الدول والمناطق، للمواقع التي تنتمي إلى غرينادا.[1][2] مراجع ^ النطاق الأعلى في ترميز الدولة (بالإنجليزية). ORSN [الإنجليزية]. Archived from the original on 2019-05-07…

أغوستين بالبوينا (بالإسبانية: Agustín Balbuena)‏   بالبوينا سنة 1973    معلومات شخصية الميلاد 1 سبتمبر 1945(1945-09-01)سانتا في  الوفاة 9 مارس 2021 (عن عمر ناهز 75 عاماً)بوينس آيرس  الطول 175 سنتيمتر  مركز اللعب مهاجم الجنسية الأرجنتين  المسيرة الاحترافية1 سنوات فريق م. (هـ.) 196…

Capacité thermique La grande capacité thermique massique de l'eau donne à la bouillotte une grande capacité thermique sous un volume raisonnable.Données clés Unités SI joule par kelvin (J K−1) Dimension M·L 2·T −2·Θ −1 Nature Grandeur scalaire extensive Symbole usuel C X {\displaystyle C_{X}} à X {\displaystyle X} constant Lien à d'autres grandeurs C X = T ( ∂ S ∂ T ) X {\displaystyle C_{X}=T\left({\partial S \over \partial T}\right)_{X}…

Panagiṓtīs PikramménosΠαναγιώτης Πικραμμένος Perdana Menteri Yunani ke-184Masa jabatan16 Mei 2012 – 20 Juni 2012PresidenKarolos Papoulias PendahuluLucas PapademosPenggantiAntonis SamarasPresiden Dewan NegaraMasa jabatan2 Juli 2009 – 17 Mei 2012 PendahuluGeorge PanagiotopoulosPenggantiCostas Menoudakos Informasi pribadiLahir26 Juli 1945 (umur 78)Athena, YunaniPartai politikIndependenSuami/istriAthina NoutsouAnak1 anak perempuanAlma materUniversi…

Portia schultzi Klasifikasi ilmiah Kerajaan: Animalia Filum: Arthropoda Kelas: Arachnida Ordo: Araneae Famili: Salticidae Genus: Portia Spesies: Portia schultzi Nama binomial Portia schultziKarsch, 1878 Portia schultzi adalah spesies laba-laba yang tergolong famili Salticidae. Spesies ini juga merupakan bagian dari genus Portia dan ordo Araneae. Nama ilmiah dari spesies ini pertama kali diterbitkan pada tahun 1878 oleh Karsch. Laba-laba ini biasanya banyak ditemui di Afrika bagian selatan, tenga…

American judge Mark CadyCady in 2015Chief Justice of the Iowa Supreme CourtIn officeJanuary 11, 2011 – November 15, 2019Preceded byMarsha TernusSucceeded byDavid Wiggins (Acting) Personal detailsBorn(1953-07-12)July 12, 1953Rapid City, South Dakota, U.S.DiedNovember 15, 2019(2019-11-15) (aged 66)Des Moines, Iowa, U.S.Political partyIndependentEducationDrake University (BA, JD) Mark Steven Cady (July 12, 1953 – November 15, 2019) was an American jurist. He served on the Iowa Sup…

Artikulationsställen Labiala Bilabiala Labiodentala Linguolabiala Koronala Interdentala Dentala Retroflexa Alveolara Postalveolara Alveolopalatala Dorsala Palatala Labiopalatala Velara Labiovelara Uvulara Faryngala Epiglottala Glottala Se även: artikulationssätt  · Kategori:Konsonantljud Den här sidan kan innehålla fonetisk information skriven med IPA, som kan krångla i vissa webbläsare. Hjälp. Redigera den här mallen Den här artikeln behöver källhänvisningar för att kunna ve…

Winter X Games XXIII(Winter X Games Twenty-Two)Location Aspen, ColoradoDates24–27 January 2019← 20182020 → Winter X Games XXIII (re-titled Winter X Games Aspen '19; styled as Winter X Games Twenty-Three in the official logo) were held from January 24 to January 27, 2019, in Aspen, Colorado. They are the 18th consecutive Winter X Games held in Aspen. The events were broadcast on ESPN. Participating athletes compete in six skiing events, eight snowboarding events, one snowm…

В Википедии есть статьи о других людях с фамилией Венцель. Иоганн Венцельнем. Johann Wenzel Дата рождения 9 марта 1902(1902-03-09) Место рождения Нидау (нем. Niedau), Западная Пруссия, Германская империя (ныне — Нидово (польск. Nidowo), Поморское воеводство, Польша) Дата смерти 2 фев…

Halaman ini berisi artikel tentang Nathan Vincetio H, salah seorang diakon Gereja Perdana. Untuk Santo Stefanus, Raja Hungaria pertama, lihat István I dari Hungaria. Untuk tokoh lain dengan nama yang sama, lihat Stefanus (disambiguasi). StefanusSanto Stefanus karya Carlo CrivelliDiakon dan ProtomartirLahirca. 5 MMeninggalca. 34 MYerusalem, Provinsi Yudea, Kekaisaran RomawiDihormati diGereja Katolik RomaGereja Katolik TimurGereja Ortodoks TimurGereja Ortodoks OrientalGereja Timur AsiriaGereja Ap…

Diplomatic mission of the Philippines in Russia Embassy of the Philippines, Moscow Pasuguan ng Pilipinas sa MoscowПосольство Филиппин в Москве LocationMoscowAddress6/8 Karmanitskiy LaneCoordinates55°44′57.9″N 37°35′08.2″E / 55.749417°N 37.585611°E / 55.749417; 37.585611AmbassadorIgor Garlit BailenJurisdictionArmenia, Belarus, Kazakhstan, Russian FederationWebsitehttp://moscowpe.dfa.gov.ph The Embassy of the Philippines in Moscow is the…

2016年美國總統選舉 ← 2012 2016年11月8日 2020 → 538個選舉人團席位獲勝需270票民意調查投票率55.7%[1][2] ▲ 0.8 %   获提名人 唐納·川普 希拉莉·克林頓 政党 共和黨 民主党 家鄉州 紐約州 紐約州 竞选搭档 迈克·彭斯 蒂姆·凱恩 选举人票 304[3][4][註 1] 227[5] 胜出州/省 30 + 緬-2 20 + DC 民選得票 62,984,828[6] 65,853,514[6] 得…

Alessandro Crescenzi Informasi pribadiTanggal lahir 25 September 1991 (umur 32)Tempat lahir Roma, ItaliaTinggi 1,78 m (5 ft 10 in)Posisi bermain BekInformasi klubKlub saat ini Perugia (pinjaman dari Roma)Nomor 15Karier junior RomaKarier senior*Tahun Tim Tampil (Gol)2008– Roma 1 (0)2009–2010 → Grosseto (pinjaman) 6 (0)2010–2011 → Crotone (pinjaman) 33 (0)2011–2012 → Bari (pinjaman) 30 (0)2012 → Pescara (pinjaman) 1 (0)2013 → Novara (pinjaman) 20 (1)2013–201…

Eesti Karikas 2018-2019 Competizione Eesti Karikas Sport Calcio Edizione 27ª Organizzatore EJL Date dal 5 giugno 2018al 25 maggio 2019 Luogo  Estonia Partecipanti 91 Risultati Vincitore Trans Narva(2º titolo) Secondo Kalju Nõmme Cronologia della competizione 2017-2018 2019-2020 Manuale La Coppa d'Estonia 2018-2019 (in estone Eesti Karikas) è stata la 27ª edizione del torneo. La competizione è iniziata il 5 giugno 2018 ed è terminata il 25 maggio 2019. Il Trans Narva ha vinto …

Kembali kehalaman sebelumnya